Catatan & Puisi

Pelukis

Aku beberapa hari ini membaca buku, yang didalamnya berisi 3 tulisan panjang tentang Raden Saleh. Judulnya Raden Saleh: Anak Belanda, Mooi Indie, & Nasionalisme. Sejauh ini yang kuketahui perihal Raden Saleh adalah dia seorang pribumi Jawa yang sangat beruntung. Bakat potensial dalam melukisnya menjadikan dirinya dilihat oleh kaum Belanda. Lukisan-lukisan yang menjadi perdebatan sejarawan Indonesia adalah terkait Lukisan penangkapan Diponegoro oleh Belanda.

Apakah Raden Saleh memiliki jiwa nasionalisme, sementara dia bahkan menyanjung tinggi Kerajaan Belanda dan berkata, "Hormatilah Tuhan dan loyalitas, kepatuhan, serta rasa terimakasih kepada rajaku, pemerintah dan bangsa Belanda," ?

0 komentar:

Posting Komentar

Arsip Blog

Diberdayakan oleh Blogger.